LUAS TERITORIAL INDONESIA

 

  Keadaan ekonomi,sosial dan budaya dipengaruhi oleh letak,luas batas dan bentuk wilayahnya.indonesia terletak di 6derajat lintang utara sampai 11derajat lintang selatang dan 95 derajat  samapai 141 derajat lintang timur.berdasarkan data badan informasi geospasial(BIG),luas daratan indonesia 1.910.931,32 km persegi dan luas lautan 3.544.743,9 km persegi.jadi luas keseluruhan wilayah indonesia adalah 5.455.674,22 km persegi.

1. Luas tiap tiap pulau/kepulauan.
       
         Indonesia terdiri dari 13.466 pulau dengan 5 pulau besar yang sudah di kenal yaitu pulau sumatra,pulau jawa,pulau kalimantan,pulau sulawesi,pulau papua dan sekiatar 6.044 pulau yang belum di beri nama.
luas masing masing pulau anatara lain :
 1. Sumatra 480.793,28 km persegi
 2. Jawa 129.438,28 km persegi
 3. kalimantan 544.150,07 km persegi
 4. sulawesi 188.522,36 km persegi
 5. bali-NTB-NTT 73.070,48 km persegi
 6. maluku-papua 494.956,85 km persegi 

Luas wilayah indonesia 1.910.931,32 km persegi yang dihuni oleh sekitar 237.641.326 jiwa pada tahun 2010.
pulau besar terluas di indonesia adalah pulau kalimantan sedangkan
pulau besar terkecil di indonesia adalah pulau bali-NTB-NTT.tidak semua pulau di indonesia di huni oleh manusia karena penduduk indonesia terkonsentrasi ke pulau jawa,madura dan bali.banyak pulau pulau kecil yang kosong tanpa penghuni,hal ini di karenakan wilayahnya yang terpencil dan jauh dari jangkauan.sebagian besar wilayah pulau pulau kecil di gunakan untuk pariwisata yaitu resort.

Komentar